no fucking license
Bookmark

MATEMATIS: Penulisan Ekspresi Matematika, Geogebra, dan Powerpoint



Buku Matematis ini dibuat sebagai panduan pada pelatihan pendampingan guru matematika. Sebagaimana Matematika yang banyak berisi penulisan rumus matematika yang penuh dengan simbol dalam pengetikannya. Guru matematika perlu untuk memanfaatkan alat dalam menyesuaikan penulisan tersebut sebagaimana aturan. Serta membahas aplikasi Geogebra untuk menambah khasanah dalam membuat gambar grafik serta penerapannya dalam pembelajaran, baik sebagai media pembelajaran maupun sebagai alat asesmen atau evaluasi pembelajaran matematika.
Buku matematis ini terdiri dari 3 (tiga) bab yaitu, BAB I Penulisan Ekspresi Matematika (Kaidah Penulisan Ekspresi Matematika, Menulis Ekspresi Matematika Menggunakan Insert Symbol, Menggunakan tab Insert Symbol, Menggunakan Fitur Math AutoCorrect, Menulis Ekspresi Matematika Menggunakan Equation, Memulai Equation, Modus Inline atau Display, Menambahkan Ekspresi Matematika dalam Equation Gallery, Format Professional atau Linear, Mengatur Persamaan Multi Baris), BAB II Aplikasi GeoGebra (Pengantar GeoGebra, Instalasi Aplikasi GeoGebra, Instalasi Java, Instalasi GeoGebra, Pengenalan GeoGebra,  Area Kerja, Menu, Toolbar Dan Tool, Membuat Gambar Dasar, Pengaturan Objek, Mengekspor Gambar, Eksplorasi Perintah/Command, Persamaan, Pertidaksamaan dan Fungsi, Bekerja Dengan Input Bar, Perintah dan Fungsi Dalam GeoGebra, Eksplorasi Persamaan dan Pertidaksamaan, Grafik Dinamis Dengan Slider, Eksplorasi Fungsi, Aljabar Fungsi) serta BAB III Media Pembelajaran Interaktif dengan PowerPoint (Pembuatan Slide Master, Pengisian Konten/Materi Pelajaran, Pembuatan Evaluasi, Penambahan Animasi Teks, Gambar dan Video serta Penambahan Hyperlink).
 
Post a Comment

Post a Comment